RSS

belajar dari kegagalan

KEGAGALAN ?? Hal yang biasa yang dialami oleh setiap manusia .. Saya pun sering mengalaminya namun kita dituntut untuk bangkit dari keterpurukan jika kita ingin menikmati rasanya KEBERHASILAN ..
Kenapa ? karena saya percaya bahwa " Dibalik kegagalan yang kita alami terdapat keberhasilan yang akan terjadi"
Itupun ketika kita tak pantang menyerah, tak ada kata putus asa, dan selalu berdoa & berusaha semaksimal mungkin ..
Dan juga kita jadikan KEGAGALAN itu merupakan pelajaran yang terbaik, sehingga kita bisa mengevaluasi kenapa itu terjadi, apa penyebabnya, dan bagaimana cara mengatasinya ..
Dengan demikian kita kan terus belajar untuk menjadi yang terbaik, terbaik dihadapan manusia dan terbaik dihadapan Sang Maha Kuasa tentunya ..
Dan kita selalu melakukan yang terbaik untuk mendapatkan hasil yang terbaik juga ..

Jadi intinya " KEGAGALAN itu BIASA tapi KEBERHASILAN itu LUAR BIASA .. :)

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar